Koo Copy

Koo Copy

Uncategorized

Manfaat Brotowali Untuk Kesehatan

Manfaat Brotowali Untuk Kesehatan – Nama latin brotowali adalah Tinospora cordifolia, di kenal memiliki sejumlah khasiat bagi kesehatan. Manfaat brotowali terkenal berkhasiat untuk mengatasi diabetes, asam urat, hepatitis, mencegah kanker, menurunkan kolesterol, mengobati penyakit kelamin hingga mengurangi jumlah virus HIV.

Anda mungkin selama ini mengenal daun brotowali karena manfaatnya yang di sebut-sebut ampuh untuk menyapih bayi. Namun ternyata, khasiat daun yang rasanya pahit ini, lebih dari itu bukan? Manfaat jamu brotowali bahkan terkenal sebagai obat herbal yang ampuh untuk mengatasi sejumlah penyakit. .koocopy.

Ada berbagai manfaat brotowali untuk kesehatan, yang mungkin tidak Anda sangka-sangka sebelumnya. Rasanya memang pahit, tapi khasiatnya tidak sedikit. Berikut ini beragam manfaat daun brotowali untuk kesehatan:

1. Mencegah diabetes

Kandungan antioksidan alkaloid, tanin, glikosida dan flavonoid dalam daun brotowali bermanfaat untuk mengontrol kadar gula darah.

Tak hanya itu, kandungan antioksidan dalam brotowali juga berfungsi meningkatkan produksi insulin serta memicu penyerapan glukosa ke otot yang sangat diperlukan untuk mengobati diabetes.

2. Mencegah kanker

Antioksidan melanoma dan flavonoid dalam daun brotowali berfungsi melawan radikal bebas penyebab kanker. Namun, masih membutuhkan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan khasiat brotowali aman dan efektif untuk digunakan sebagai obat antikanker.

Manfaat Brotowali Untuk Kesehatan

3. Mencegah stroke dan penyakit jantung

Selain itu, antioksidan dalam brotowali juga mampu mengurangi risiko gangguan kesehatan seperti penyakit stroke dan jantung. Antioksidan dalam tanaman ini dapat menurunkan tekanan darah dan kadar kolesterol jahat, serta mencegah penyumbatan darah penyebab stroke maupun penyakit jantung. Daftar Live22 Indonesia

4. Mengobati asam urat

Brotowali sering dimanfaatkan untuk mengobati penyakit asam urat. Sebab, kandungan flavonoid dalam brotowali memiliki sifat antiradang yang dapat mengatasi nyeri di area persendian pengidap asam urat.

5. Mengobati penyakit kulit

Manfaat brotowali juga baik untuk menjaga kesehatan kulit. Brotowali juga memiliki senyawa antimikroba seperti kolin, tinosporin, isocolumbin, palmatine, tetrahydropalmatine, dan magnoflorine yang berfungsi mengatasi berbagai gangguan kesehatan akibat infeksi bakteri, virus dan jamur.

Mengonsumsi daun brotowali dapat membantu mengobati penyakit ruam, gatal, iritasi kulit, hingga penyakit kelamin seperti raja singa atau sifilis.